KABAR BAZ

Surveillance Audit ISO 9001:2015 BAZNAS Kab. Sragen

Sragen, 06 Juli 2020 BAZNAS Kab. Sragen bertempat di ruang rapat BAZNAS Kab. Sragen melakukan Opening Meeting Surveillance Audit ISO 9001:2015 yang dihadiri oleh Wakil Ketua II dan Wakil Ketua III BAZNAS Kab. Sragen, Satuan Audit Internal (SAI) BAZNAS Kab. Sragen, Kepala dan Staf Bidang Pengumpulan BAZNAS Kab. Sragen dan Staf Bidang SDM dan Umum …

Surveillance Audit ISO 9001:2015 BAZNAS Kab. Sragen Selengkapnya »

PENUNDAAN PELATIHAN BARISTA KAB. SRAGEN

Assalamualaikum Wr.Wb.diberitahukan kepada seluruh peserta pelatihan barista Kab. Sragen. Berdasarkan Pidato Presiden Republik Indonesia melalui televisi nasional untuk menunda kegiatan yang melibatkan peserta banyak orang, guna mengantisipasi penyebaran Covid-19. sehingga untuk pelatihan Barista Kab. Sagen Tahun 2020 ditunda sementara waktu sampai adanya pemberitahuan lebih lanjut.Demikian, atas perhatiannya kami ucapkan terimakasih.Wassalamualaikum wr.wb

PENDAFTARAN PELATIHAN BARISTA BAZNAS KAB. SRAGEN

Assalamu’alaikum warahmatullah wabarakatuh. BAZNAS Kab. Sragen akan mengadakan pelatihan Barista Gratis. Pendaftaran dibuka 2 – 13 Maret 2020. Syarat dan ketentuan calon peserta pelatihan sebagai berikut. Untuk surat permohonan bisa di download melalui link di bawah inihttps://drive.google.com/file/d/1dct9XbmPG9l81dMd-Ze_YFZnP_HbPcic/view?usp=sharing Wassalamu’alaikum Wr. Wb

BAZNAS SRAGEN SALURKAN MODAL USAHA

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakaatuh Terimakasih kami sampaikan kepada seluruh Muzakki, Sepanjang tahun 2019 BAZNAS Kabupaten Sragen telah mendistribusikan dan mendayagunakan dana Zakat, Infaq dan Sedekah sebesar 3.8 Milyard untuk 5.129 penerima manfaat, semoga manfaatnya dapat diterima oleh mustahik dan pahalanya mengalir kepada muzakki aamiin aamiin yaaraballalamin. Sejalan dengan visi Pemerintah Daerah Kabupaten Sragen yaitu Bangkit Bersama …

BAZNAS SRAGEN SALURKAN MODAL USAHA Selengkapnya »

PELATIHAN BUDIDAYA LELE SISTIM BIOFLOG, JANGKRIK DAN CACING SUTRA BAZNAS KAB. SRAGEN

  Assalamu’alaikum warahmatullah wabarakatuh. Puji syukur kita sanjungkan kehadirat Allah SWT atas semua nikmat karuniaNya. Sholawat dan salam semoga tercurah kepada Rosulullah SAW, teriring do’a semoga kita senantiasa dalam bimbinganNya. Tanggal 17 – 18 Desember 2019 BAZNAS Kab. Sragen mengadakan pelatihan budidaya lele sistim bioflog, ternak jangkrik dan cacing sutra yang di kerjasamakan dengan P2MKP …

PELATIHAN BUDIDAYA LELE SISTIM BIOFLOG, JANGKRIK DAN CACING SUTRA BAZNAS KAB. SRAGEN Selengkapnya »

Pengumuman Penerima Beasiswa Tahfidz Qur’an BAZNAS Sragen Tahun 2019

Assalamu’alaikum kami beritahukan kepada penerima beasiswa tahfidz Qu’an BAZNAS Sragen tahun 2019 yang lolos seleksi untuk menghadiri undangan penerimaan beasiswa pada Hari : Kamis, 05 Desember 2019 Jam : 08.30 WIB Tempat : Masjid BAZIS Ukhuwah Islamiyah UI. Nb. dimohon hadir dengan orang tua wali 1 orang dan membawa Fc kartu pelajar 1 lembar. demikian …

Pengumuman Penerima Beasiswa Tahfidz Qur’an BAZNAS Sragen Tahun 2019 Selengkapnya »

Ambulans untuk Sesama

Layanan Ambulans gratis disediakan oleh Layanan Aktif BAZNAS bagi mustahik yang membutuhkannya. Pelayanan ambulans gratis ini selain bisa digunakanuntuk pengantaran jenazah juga bisa digunakan untuk memobilisasi pasien gawat darurat pra rumah sakit, korban lalu lintas, dan korban bencana. Sudah banyakyang mendapatkan manfaat dari disediakannya Layanan Ambulans gratis ini, bagi sahabat Layanan Aktif BAZNAS yang membutuhkan …

Ambulans untuk Sesama Selengkapnya »

PENTASHARUFAN BANTUAN KORBAN MUSIBAH ROBOHNYA AULA SMKN 1 MIRI

Sragen, 25 November 2019 BAZNAS Kab. Sragen Mentasharufkan bantuan Korban Musibah Robohnya Aula SMKN 1 Miri. Bantuan diberikan secara langsung di SMK N I Miri oleh Wakil Ketua II BAZNAS Kab. Sragen dan diterima oleh Bapak Wakil Kepala SMK N 1 Miri. BAZNAS Kabupaten Sragen turut prihatin atas musibah angin kencang yang merobohkan bangunan SMK …

PENTASHARUFAN BANTUAN KORBAN MUSIBAH ROBOHNYA AULA SMKN 1 MIRI Selengkapnya »

SATU POHON SEJUTA MANFAAT, MENANAM POHON MENANAM PAHALA BERSAMA BAZNAS SRAGEN

    Assalamu’alaikum warahmatullah wabarakatuh. Puji syukur kita sanjungkan kehadirat Allah SWT atas semua nikmat karuniaNya. Sholawat dan salam semoga tercurah kepada Rosulullah SAW, teriring do’a semoga kita senantiasa dalam bimbinganNya. Saat ini tanggal 21 Nopember 2019 diseluruh titik ZCD BAZNAS di Indonesia sedang berlangsung acara serupa yaitu penanaman pohon memperingati hari menanam pohon sedunia dengan …

SATU POHON SEJUTA MANFAAT, MENANAM POHON MENANAM PAHALA BERSAMA BAZNAS SRAGEN Selengkapnya »

Scroll to Top